Selasa, 25 Februari 2014

HATI

HATI KUNCINYA
lelah, tersinggung, terhina
kekurangan, penyakit 
dan masih banyak lagi masalah 
yang menbuat orang menjadi goyah
kuncinya adalah HATI
ketika hati terkelola dan termanage
ia akan tetap punya nilai produktif ..

banyak orang sibuk
sibuk....
memikirkan kecerdasannya
memikirkan fisiknya
memikirkan kekurangannya
tapiii sangat sedikit orang yang memikirkan HATI nya

Padahal...
Hati adalah kuncinya
Kunci meraih ketenangan, kenyamanan
kunci meraih kebahagiaan hiddup
Seharusnya ...
Kita iniii banyak meluangkan waktu
waktu untuk memperbaiki Qolbu inii
Qolbu yang menjadi kunci
kunci untuk ketenangan 
kunci untuk meraih kesuksesan hidupp..

karena...
"dalam setiap tubuh manusia ituu
terdapat segumpal daging
jika segumpal daging itu baik
maka baik pulalah seluruh tubuhnya
dan jika segumpal daging itu rusak
maka rusak pulalah selluruh tubuhnya ituuu..
dan ketahuilah segumpal daging itu adalah HATI"
(H.R Muslim)
 ...



Bait-Bait Cinta

Biarkan cintaku ku serahkan pada Tuhanku
tak pandai diri ini berlaku untuk sebuah rasa  yang keliru memaknainnya
hingga lalai dari cinta-NYA.
Biarkan bait-bait jua yang menjauhkannya
Entah kapan..
Pada hari yang tak ku duga
Karena janji Allah itu maha benar
Maka aku tak hendak menuntut pada sebuah catatan yang pasti
Karena cinta memang terlalu indah untuk di puja
Karena aku terlalu lemah
Untuk menata rasa yang kadang membuat diri ini lena dalam laku aneh yang tak tejaga
Biarkan waktu jua yang menjawabnya..
Entah kapan????
Entah siapa???
entah bagaimana???

Biarkanlah cinta itu mengalir
Seperti sungai kehidupan
yang akhirnya bermuara pada orang yang terpilih
Untuk sebuah bangunan yang  indah

Alloh ajari aku cinta
Cinta yang terindah dari bait-bait Cinta
Yang senantiasa aku senandungkan untuk-MU ..

Ohh Alloh betapa aku mengharap Cinta-MU ...